Aswaja Lintang Samudra, Tim Mobil Irit Pertama Unwahas

Malang Kota – Kontes Mobil Hemat Energi di Universitas Negeri Malang menjadi menjadi ajang tingkat Nasional kedua yang diikuti Teknik Mesin Unwahas di tahun 2019. Dan pertama kalinya Tim Aswaja Unwahas menampilkan mobil hemat Lintang Samudra di Sirkuit Jakarta-Simpang Ijen depan UM Malang. Kategori yang diikuti yaitu mobil prototype atau purwarupa futuristik dengan bahan bakar…