Teknik Kimia

Konsentrasi : Pengolahan Pangan dan Lingkungan/Pengolahan Limbah

Mendalami proses – proses rekayasa kimia secara umum dengan memberikan wawasan lebih pada bidang teknologi pengolahan pangan dan teknologi pengolahan limbah.
Dengan jumlah 145 SKS, mahasiswa dapat menyelesaikan studi dalam waktu 4 tahun. Lulusan mampu bekerja pada industri  kimia, analis lingkungan,  industri pengolahan bahan makanan, unit pengolahan limbah, wiraswasta dan instansi pemerintah.

Program Studi Teknik Kimia telah terakreditasi Badan Akreditasi Nasional Pergurian Tinggi (BAN PT) sejak tahun 2009.